Soal tematik kelas 1 tema 5 subtema 2 pengalamanku

  • 2 min read
  • Dec 27, 2017

soal tematik kelas 1 tema 5 subtema 2 pengalamanku

Kembali saya sajikan tema 5 kelas 1 sd kurikulum 2013, dan soal tematik kelas 1 tema 5 subtema 2 pengalamanku adalah kelanjutan dari soal tematik kelas 1 tema 5 subtema 1 yang lalu. Soal ini bisa digunakan untuk latihan ulangan subtema 3 kelas 1.

Dan insya allah dipostingan selanjutnya saya akan buatkan soal tematik kelas 1 tema 5 subtema 4 dan soal tematik kelas 1 tema 5 subtema 3. Serta tidak menutup kemungkinan saya soal tematik kelas 1 tema 8 subtema 3, soal kelas 1 tema 7 subtema 3 dan soal tematik kelas 1 tema 6.

  • Berikut soal tematik kelas 1 tema 5 subtema 2 pengalamanku
soal tematik kelas 1 tema 5 sub tema 2
soal tematik kelas 1 tema 5 sub tema 2

1. Rina menyenggol air minum dita. Baju dita jadi basah, apa yang dikatakan rina pada dita?

a. Maaf rina, aku tidak sengaja

b. Wah, basah bajumu

c. Cepat keringkan bajumu

Soal UKK Lengkap Kelas 1 :

2. Udin meminta maaf kepada edo.

Edo… udin.

a. Memarahi

b. Memukul

c. Memafkan

3. Mengapa kamu meminta maaf kepada Tina?

…..aku telah merobek buku ceritamu.

a. Karena

b. Meskipun

c. Walaupun

4. Bila kamu memiliki banyak teman , hatimu… .

a. Sedihh

b. Kecewa

c. Senang

5. Peraturan dibuat untuk… .

a. Dilanggar

b. Dipatuhi

c. Dibenci

6. Yang tidak mematuhi peraturan akan mendapatkan … .

a. Imbalan

b. Hukuman

c. Pukulan

Download juga soal tematik kelas 1 tema 5 pengalamanku lainnya :

7. Contoh gerak tumbuhan adalah gerakan yang menirukan gerak… .

a. Kuda

b. Manusia

c. Pohon bamboo

8. Gerakan yang menirukan tumbuhan contohnya gerak … .

a. Pohon kelapa tertiup angin

b. Cecak menerkam nyamuk

c. Kucing bertengkar

9. Lambang “ dua puluh tiga” adalah … .

a. 13

b. 23

c. 33

10. Bilangan 37 di baca… .

a. Tiga puluh tujuh belas

b. Tujuh belas

c. Tiga puluh tujuh

soal tematik kelas 1 tema 5 subtema 2 pengalamanku

11. Ayah: tolong ambilkan ayah buku itu, Rud!

Rudi: ini ayah bukunya

Ayah: …, ya

12. …kita jaga lingkungan kita!

Kata yang tepat untuk melengkapi kalimat ajakan tersebut adalah … .

13. Saling memafkan dapat menciptakan hubungan yang … .

14. Bila pergi keluar rumah harus meminta… .

15. Gerakan berayun ayaun seperti tangkai bunga yang dihinggapi… .

16. Gerakan miring seperti gerakan daun kelapa yang terkena… .

17. 3 angka puluhan dan 5 angka satuan bila dijumlah hasilnya … .

18. Bilangan 29 dibaca… .

19. Setelah angka 26 adalah … .

20. Sebelum angka 17 adalah … .

Lanjutan soal tematik kelas 1 tema 5 subtema 2 pengalamanku

21. Buatlah satu kalimat ajakan untuk membuang sampah pada tempatnya!

22. Sebutkan 2 aturan yang ada di rumah!

23. Apakah yang kamu lakukan saat bermain di rumah temanmu?

24. Sebutkan 2 jenis gerakan mencontohkan gerakan tumbuhan!

25. Pada bilangan 23, angkah berapakah yang menunjukkan puluhan?

AMBIL SOAL LANGSUNG : DISINI

JAWABAN SOAL DI ATAS

Bagi Bapak Ibu yang ingin menggunakan ini sebagai latihan siswa/putranya bisa langsung di download.

Related Post :

4 thoughts on “Soal tematik kelas 1 tema 5 subtema 2 pengalamanku

  1. Trm kasih, soal2nya sangat membantu utk persiapan anak saya kls 1 SD. Barokalloh..

Leave a Reply